SEKILAS INFO
17-03-2024
  • 2 tahun yang lalu / Informasi Pendaftaran PPDB Tahun 2023 pada tautan berikut : https://ppdb.smkpgrisubang.sch.id/
  • 2 tahun yang lalu / Selamat Datang di Website Resmi SMK PGRI Subang
22
Jul 2020

SMK PGRI Subang Menuju Adiwiyata Mandiri

Sebagai langkah lanjut dari telah terwujudnya SMK PGRI Subang sebagai Sekolah Adiwiyata Nasional, maka tahap berikut yang ingin dicapai adalah Sekolah Adiwiyata Mandiri. Tentu saja hal ini tidak mudah serta langkah ini membutuhkan kerjasama yang baik dari semua Stake Holder yang ada di SMK PGRI Subang. Namun dengan keyakinan bahwa niat yang baik pasti akan memberikan manfaat terbaik bagi seluruh...
22
Feb 2020
15
Jan 2020

Kunjungan dari SMPN 1 Cibogo

Berkaitan dengan Adiwiyata, SMK PGRI Subang menerima kunjungan dari SMPN 1 Cibogo yang akan melakukan studi agar merekapun dapat mengikuti jejak SMK PGRI Subang menjadi sekolah Adiwiyata. Terutama sekali dalam hal ini adalah Bagaimana mempersiapkan sekolah beserta warganya agar dapat menjadi sekolah Adiwiyata, baik tingkat Kabupaten, Provinsi, dan Nasional.
30
Dec 2019

SMK PGRI Subang Raih Penghargaan Sekolah Adiwiyata Nasional dari Kementerian Lingkungan Hidup

Prestasi kembali diraih oleh sekolah kita tercinta SMK PGRI Subang. Dimana pada kesempatan ini SMK PGRI Subang berhasil meraih predikat sebagai Sekolah Adiwiyata Nasional dari Kementerian Lingkungan Hidup. Sebagai informasi bahwa SMK PGRI Subang merupakan satu-satunya sekolah yang lolos dari 4 sekolah yang diusulkan.  Seperti dikutip oleh Plt Kadis Lingkungan Hidup Kabupaten Subang Rona Mairansyah seusai apel pagi di halaman kantor...
29
Sep 2019

Pendidikan dan Pelatihan Pengolahan Sampah

Sebagai salah satu wujud kepedulian terhadap lingkungan Saka Kalpataru Kabupaten Subang mengadakan kegiatan Pendidikan dan Pelatihan Pengolahan Sampah, yang alhamdulillah diikuti pula oleh Siswa-siswi SMK PGRI Subang.  Kegiatan ini sangat bermanfaat untuk bekal kita dalam kehidupan bermasyarakat. Mulai dari diri sendiri menjadi bagian dari aktifis lingkungan, kemudian tularkan pada orang lain. Karena berkat virus baik ini maka lingkungan akan terselamatkan....
2
Sep 2019

Bakti Sosial Kebersihan Lingkungan

Alhamdulillah, hari ini kami selesai melaksanakan kegiatan Bakti Sosial di lingkungan perumahan Harva Tegal Kalapa Subang. Guru dan siswa saling bekerja sama untuk membersihkan lingkungan. Hal ini bertujuan utk menumbuhkan rasa peduli terhadap kebersihan lingkungan sekitar dan gotong royong satu dg yang lain. Salam cinta bumi. Kita jaga alam, alam jaga kita.
28
Aug 2019

Kunjungan Tim DLH Provinsi Jawa Barat

Kedatangan tim DLH provinsi jawa barat dalam rangka pembinaan utk calon sekolah adiwiyata nasional. Tim DLH provinsi meninjau beberapa area yg ada di SMK PGRI subang, dan melihat sejauh mana persiapan yang sudah dilaksanakan oleh SMK PGRI Subang untuk menghadapi Adiwiyata Nasional. Semoga kunjungan ini menambah semangat warga SMK PGRI Subang untuk semakin melestarikan budaya lingkungan di sekolah. Dan Terima...
27
Aug 2019

Pembibitan Hidroponik

Proses pembibitan kangkung hidroponik dg menggunakan media sederhana (baskom dan botol air mineral bekas).
26
Aug 2019

Tanaman Obat Keluarga (TOGA)

Coba tebak ini kawan2 kita dari kopel mana yaaa? Ada yang tau apa kepanjangan dari TOGA? Yup! TOGA adalah Tanaman Obat Keluarga. Untuk apa fungsinya ya? Sebagai obat dari bahan alami. Kalau berbicara mengenai alami sudah tentu sangat aman dikonsumsi manusia ya kawan. Ketika kita bergantung pd obat2an kimia, manfaat tanaman toga inilah yg menjadi alternatif agar kita tdk selalu...