SILATURAHIM TENAGA PENDIDIK & TENAGA KEPENDIDIKAN SMK PGRI SUBANG TAHUN 2022

Dengan Hari yang Fitri, Keluarga Besar SMK PGRI Subang mengadakan silaturahim sekaligus Rapat Dinas bersama tenaga pendidik dan kependidikan. Semoga dengan adanya kegiatan tersebut dapat meningkatkan ukhuwah antar Guru dan tidak mengilangkan budaya berjabat tangan bermaaf-maafan. Orang yang meminta maaf adalah orang yang bijak, sedangkan orang yang memaafkan jauh lebih bijak.